Kelas Pekerja dan Kapital di Indonesia

Tinjauan Awal

author❨s❩ Abdul Kadir, Afal Ranggajati, Alih Aji Nugroho, Alnick Nathan, Anindya Dessi Wulansari, Arif Novianto, Emilianus Yakob Sese Tolo, Fajar Sidik, Fathimah Fildzah Izzati, Hardian Wahyu Widianto, In'amul Mushoffa, Linda Sudiono, M. Rahmat Hidayatulloh, Muchtar Habibi, Sinergy Aditya Airlangga, Sunardi

Rp85.000

Available on backorder

Categories: , , , , Tags: , , , , , , , , , , , , , ,

Description

Banyak perbincangan tentang pekerja, seringkali lebih banyak membahas hubungan mereka dengan negara beserta pilihan politik yang mereka ambil. Masih jarang yang membahas relasi pekerja dengan majikannya, yang dalam konteks kapitalisme kontemporer, para majikan itu telah mengambil bentuk sebagai kelas kapital. Buku ini menawarkan ‘tinjauan awal’ terhadap relasi kelas pekerja dan kapital di berbagai sektor ekonomi Indonesia.

Berbagai ilustrasi relasi kelas pekerja dan kapital pada buku ini sedikit banyak menyingkap bentuk-bentuk pengontrolan kapital dan perlawanan pekerja yang menyertainya. Sebagai suatu ‘tinjauan awal’ terhadap relasi kelas pekerja dan kapital di Indonesia, buku ini diharapkan mampu menyediakan ilham, seberapa pun kecilnya, bagi studi-studi yang lebih menyeluruh di kemudian hari.

Additional information

Weight0,3 kg
Dimensions14 × 21 cm
Author(s)

Muchtar Habibi, In'amul Mushoffa, M. Rahmat Hidayatulloh, Abdul Kadir, Sinergy Adisya Airlangga, Fajar Sidik, Arif Novianto, Anindya Dessi Wulansari, Alih Aji Nugroho, Alnick Nathan, Hardian Wahyu Widianto, Sunardi, Hardian Wahyu Widianto, Afal Ranggajati, Fathimah Fildzah Izzati, Linda Sudiono, Emilianus Yakob Sese Tolo

Editor

Muchtar Habibi

Format

Language

Pages

iv + 217

Publisher(s)

Year Published

ISBN

978-623-96806-0-2